Bahasa Indonesia/Kalimat Permintaan

Kalimat permintaan merupakan kalimat ajakan yang diperhalus dengan menggunakan kata mohon, harap.

Kalimat permintaan adalah kalimat ajakan yang diperhalus. Kalimat ini juga disebut kalimat permohonan.

Contoh :

  • Kami harap semua sabar.
  • Jika tidak keberatan, sudilah kiranya Anda ikut kami.
  • Ku mohon kamu untuk tetap berada di sini.
  • Saya minta izin keluar, Bu!
  • Saya ingin kita bersama membersihkan lingkungan.
  • Saya mohon Anda bersedia menerima bantuan yang kami berikan.

Terimakasih