Pelayaran Sungai dan Danau/Dasar-dasar Kapal: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 16:
 
Rancang bangun lambung kapal merupakan hal yang penting dalam membuat kapal karena merupakan dasar perhitungan stabilitas kapal, besarnya tahanan kapal yang tentunya berdampak pada kecepatan kapal rancangan, konsumsi bahan bakar, besaran daya mesin serta draft/ sarat kapal untuk menghitung kedalaman yang diperlukan dalam kaitannya dengan kolam pelabuhan yang akan disinggahi serta kedalaman alur pelayaran yang dilalui oleh kapal tersebut.
 
===Bentuk lambung===
Lambung kapal dapat berbentuk: