Petarung Perkasa/Prajurit Kelt: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Alagos (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Alagos (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{cquote|Kami tidak memiliki peraturan perang. Apapan akan kami lakukan untuk menyelesaikan tugas...kami menganggap perang sebagai olahrag.a|4=Spencer Dinnean, keturunan prajurit Kelt}}
[[Berkas:Kelt.jpg|200px|right|thumb|Seorang Kelt yang bertelanjang dada.]]
Bangsa Kelt adalah suku bangsa India-Eropa yang terdiri atas beragam suku yang menghuni Eropa pada Zaman Besi dan masa Romawi.
 
Baris 15 ⟶ 16:
== Persenjataan ==
Sama seperti perlengkapan perlindungannya, bangsa Kelt juga memiliki bermacam-macam senjata tergantung periode dan daerahnya masing-masing, mulai dari pedang, tombak, umban, lembing, kapak, dan busur. Senjata yang disukai berbeda-beda pada tiap suku, beberapa lebih menyukai tombak sedangkan beberapa lainnya lebih suka menggunakan pedang. Berikut ini adalah beberapa senjata yang biasanya dibawa oleh orang Kelt.
*Pedang Panjang: Pedang Kelt sepanjang tiga3 kaki degan bilah besi lurus serta bermata ganda. Pedang ini biasanya dipegang dengan satu tangan dan pelindung lengannya cukup kecil dengan kuilon di dekat pomelnya diukir terbalik. Pedang ini cocok untuk menebas.
*Lancea: Tombak Kelt yang terdiri atas gagang kayu sepanjang 9 kaki dengan mata tombak dari besi sepanjang 14 inci, dengan bentuk yang bergelombang. Tombak ini dapat digunakan untuk menusuk musuh dan dapat pula dilemparkan.
*Umban: Senjata proyektil untuk melemparkan batu ke arah yang jauh.