Rekayasa Lalu Lintas/Perambuan lalu lintas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Iskandar27 (bicara | kontrib)
Iskandar27 (bicara | kontrib)
Baris 106:
# Untuk memberikan petunjuk pendahuluan pada pemakai jalan dapat ditempatkan rambu petunjuk pada jarak yang layak sebelum titik kewajiban dimulai.
# Warna dasar rambu perintah berwarna biru dengan lambang atau tulisan berwarna putih serta merah untuk garis serong sebagai batas akhir perintah
 
Beberapa contoh rambu perintah
 
<gallery>
Berkas:Stop_sign_light_red.svg|Rambu stop
Berkas:Spain_traffic_signal_r1.svg|Beri kesempatan
Berkas:Znak_C12.png|Wajib mengitari bundaran
Berkas:Znak_C-3.svg|Wajib membelok kekiri
</gallery>
 
====Rambu petunjuk====