Abad Pertengahan/Sejarah/Akhir/Rusia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Alagos (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi 'Pada 1200-an M Rusia menjadi lemah akibat perang saudara, dan Mongol menyerang Rusia serta berhasil menaklukan bagian timurnya. Sementara Polandia dan Lithuania merebu...'
 
Alagos (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 2:
 
Kekaisaran Mongol mempermudah perdagangan melintasi Asia, dan Rusia menjadi kaya dari perdagangan ini. Namun pada awal 1300-an, perdagangan juga membawa wabah ke Rusia, dan Maut Hitam, yang menewaskan banyak orang, menyebar ke Eropa. Selain itu, Zaman Es Kecil membuat Asia Tengah menjadi lebih dingin dari sebelumnya, sehingga seulit melakukan pertanian. Ini melemahkan Kekaisaran Mongol hingga akhirnya Mongol runtuh. Rusia pun secara perlahan-lahan kembali merdeka.
 
Pada 1462 M Ivan Agung menjadi Adipati Agung Rusia. Ivan memerangi Mongol dan memerdekakan Rusia dari penjajahan Mongol. Pada 1478 M, Ivan juga menaklukan kerajaan tetangganya, Novgorod, dan tak lama setelah itu ia menaklukan beberapa kerajaan kecil lainnya di dekat Rusia.