Memahami Gangguan Bipolar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Anta Samsara (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Anta Samsara (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 19:
 
== '''<big>Apakah Gangguan Bipolar Itu?</big>''' ==
[[Berkas:Sampul depan PDF "Mengenal Gangguan Bipolar".png|al=Sampul depan PDF "Mengenal Gangguan Bipolar"|jmpl|Sampul depan PDF ''Mengenal Gangguan Bipolar''.]]
Gangguan bipolar atau gangguan manik-depresif adalah penyakit otak yang menyebabkan gangguan pada alam perasaan (''mood''), energi, derajat aktivitas, dan kemampuan untuk melakukan pekerjaan sehari-hari. Orang dengan bipolar dapat memiliki gejala yang akut. Gejala-gejala itu berbeda dari perasaan ‘naik’ dan ‘turun’ yang terjadi pada orang biasa dari waktu ke waktu. Gejala gangguan bipolar dapat berakibat pada rusaknya hubungan sosial, menurunnya kemampuan untuk melakukan pekerjaan dan bersekolah, dan bahkan mengakibatkan bunuh diri. Akan tetapi gangguan bipolar dapat diobati, dan orang dengan penyakit ini dapat menghasilkan hidup yang produktif dan menyenangkan.