Lagu Anak Indonesia/Selamat Ulang Tahun

Selamat Ulang Tahun
Pencipta: Adikarso

"Selamat ulang tahun," kami ucapkan
"Selamat panjang umur," kita 'kan doakan
Selamat, sejahtera, sehat sentosa!
Selamat panjang umur dan bahagia!



Artikel ini adalah bagian dari seri Lagu Anak Indonesia.
Lagu Anak Indonesia

A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z

Artikel ini mengandung lirik lagu yang mungkin memiliki hak cipta. Artikel ini dapat dihapus sewaktu-waktu jika diketahui melanggar hak cipta. Apabila Anda mengetahui informasi mengenai hak ciptanya, Anda dapat menambahkan informasi tersebut di halaman diskusi.