Panduan Konsol/X' Power Micro

Wikipedia memiliki artikel ensiklopedia mengenai:

Deskripsi

sunting
  • Bentuk konsol seperti PS1 Slim dengan warna abu-abu
  • Mendukung game NES (10 game bawaan)
  • Mendukung cartridge NES 72 Pin
  • Kelengkapan:
    • Konsol
    • 2 joystik NES
    • Kabel Audio/Video (A/V)
    • Adaptor DC 9 V 500 mA
    • Brosur petunjuk penggunaan berbahasa Indonesia
    • Kardus 27,5 x 24 x 10 cm (volume 6.600 cm3)
  • Harga baru: Rp85.000 ‒ 138.000

Game bawaan

sunting
  1. Pokemon (strategi)
  2. Super Mario Bros World 1-1 (petualangan)
  3. Soccer (sepakbola)
  4. Duck Hunt (tembak-tembakan)
  5. Galaxian (pesawat)
  6. Road Fighter (balapan)
  7. Super Mario Bros World 2-1 (petualangan)
  8. Super Mario Bros World 1-1 (petualangan)
  9. Clay Shooting (tembak-tembakan)
  10. Super Mario Bros World 3-1 (petualangan)

Kelebihan

sunting
  • Harga murah meriah
  • Harga cartridge murah meriah dan relatif lebih mudah didapat
  • Bisa untuk dua pemain
  • Tersedia flash cart untuk memainkan berkas game

Kekurangan

sunting
  • Tidak mendukung micro SD card