Manajemen Lalu Lintas/Pembatasan Kecepatan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Iskandar27 (bicara | kontrib)
Iskandar27 (bicara | kontrib)
Baris 21:
* Kondisi ban, ban licin sudah tidak ada bunganya/treat lebih rendah gesekannya.
* Jenis rem yang digunakan
 
Pada daftar berikut kita bisa melihat perbedaan jarak berhenti antara jalan yang kering dan jalan yang basah. Dapat pula dilihat bahwa pada kecepatan 30 km/jam jarak berhenti hanya 11 m sedang pada kecepatan 60 km/jam telah naik menjadi tiga kalinya yaitu 33 m.
 
{| class="wikitable"
|-
!Kecepatan, Km/j !! Jalan kering, m !! Jalan basah, m
|-
| 30 || 11 || 17