Pengarang:Fanny Chotimah
Fanny Chotimah adalah seorang penulis yang saat ini berdomisili di Solo. Ia menulis esai dan puisi meski pernah sesekali menulis cerpen. Beberapa karya dimuat dalam beberapa antologi bersama di antaranya: Renjana kumpulan Esai (2011) dan Antologi Puisi 100 Penyair Perempuan, KPPI (2014). Di sela-sela mempersiapkan kedua buah hatinya menjadi pemimpin masa depan, ia pun tengah mengerami kumpulan puisi pertamanya berjudul Ambu.
Berikut ini esai-esai yang ditulisnya, yang telah dibukukan:
- Mega Mendung di Kepala Fitri, dimuat di Koran Jawa Pos, 16 November 2014
- Norwegian Wood dalam Kata dan Gerak
- Museum Ingatan
- Merawat Ingatan dalam Senyap, dimuat di Koran Jawa Pos, 4 Januari 2015
- Terbungkam dalam Kemerdekaan, dimuat di Koran Solo Pos, 11 Agustus 2012
- Bengawan Solo dan Aku yang Hanyut, dimuat di Koran Solo Pos, 24 Mei 2012
- Wayang Orang Sriwedari Riwayatmu Kini
- Pendidikan dan Ilmu Bahagia
- Pedofilia, Predator dan Penganiaya Anak
- Dongeng Ibu, tulisan untuk Lomba Gado-Gado Femina, dimuat di Blog Writers Club.
- Menenun Harapan, juara 2 Sayembara Penulisan Majalah Femina - BTPN Sinaya 2016, dimuat di Writers Club Femina, 2016.